
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Maros mengeluarkan imbauan larangan aktivitas di kawasan wisata kuliner malam Pantai Tak Berombak (PTB). Hal ini sebagai upaya mencegah penularan wabah coronavirus Covid-19 yang telah menjadi pandemi global. Larangan aktivitas ini, termasuk jual-beli, berlaku mulai hari ini, […]